Masyarakat Anti Ponzi

Masyarakat Anti Ponzi

Beberapa hari yang lalu, saya diundang teman untuk bergabung di group Facebook yang bernama Masyarakat Anti Ponzi. Awalnya sih saya gak gitu tertarik. Bukan apa-apa sih. Saya merasa udah terlalu banyak ikutan group di Facebook. Sebagian besar diantaranya saya malah gak merasa minta masuk ke sana, tahu-tahu udah ada di sana aja, tanpa sadar kapan …

Bisnis BO, Manis di Awal, Nangis di Akhir

Bisnis BO, Manis di Awal, Nangis di Akhir

Yang dimaksud dengan BO dalam artikel ini, adalah sebuah “bisnis, yang sifatnya Duduk-Diam-Dapat-Duit. Sebetulnya, BO adalah sebuah bisnis  singkatan dari Bisnis Online. Entah kenapa, dalam Dunia Persilatan  MLM, istilah BO dipersempit menjadi sebuah bisnis, yang pada pelaksanaannya jauh berbeda dengan definisi Bisnis Online  yang diperkenalkan oleh Anne Ahira, Café Bisnis, Andre Andropia, Rianto Astono, dan …

Mengelola Toko Online Juga Butuh Kerjasama Tim

Mengelola Toko Online Juga Butuh Kerjasama Tim

Membuka toko online itu mudah, secara teknis mudah. Jasa pembuatan toko online bertebaran di jagad online. Anda bisa menggunakan lapak Instan seperti V-Kiosk misalnya. Anda juga dapat ikut membuka gerai online di tokopedia maupun bukalapak. Anda bahkan dengan mudah membuka toko online dengan self-hosting wordpress dengan theme smart-toko dari lapak instan misalnya. Jika membuka toko …

Copyright © 2025 Belajar... Tumbuh... Berbagi